Presentasi Sistem Ekskresi Makhluk Hidup PPT / PDF

Presentasi Sistem Ekskresi Makhluk Hidup PPT / PDF - Sistem Ekskresi Makhluk Hidup merupakan salah satu kajian pembelajaran Biologi yang harus dipelajari oleh siswa untuk memenuhi kompetensi yang diberikan. File presentasi ini dapat digunakan oleh Bapak/Ibu Guru Mata Pelajaran Biologi sebagai bahan ajar untuk mengajarkan materi Sistem Ekskresi Makhluk Hidup kepada siswa. File ini juga dapat digunakan siswa untuk belajar mandiri atau bahan referensi.

Presentasi Sistem Ekskresi Makhluk Hidup PPT / PDF

Uraian singkat :
Proses pengeluaran bahan-bahan sisa metabolisme ini disebut ekskresi. Sistem ekskresi berfungsi untuk mengeluarkan sisa hasil metabolisme yang sudah tidak diperlukan tubuh. Jika tidak dikeluarkan, zat buangan tersebut dapat meracuni tubuh.

Sistem ekskresi pada manusia terdiri dari organ :
- Kulit; mengekskresikan keringat berupa garam dan senyawa organik.
- Hati; mengekskresikan empedu.
- Paru-paru; mengekskresikan air dan kabon dioksida.
- Ginjal; mengekskresikan urine melalui proses Filtrasi, Reabsorpsi, dan Augmentasi.

Sedangkan sistem ekskresi pada beberapa hewan, antara lain :
- Makhluk hidup bersel satu, melalui difusi atau vakuola.
- Planaria, melalui protonefridiofor.
- Cacing tanah, melalui nefridia.
- Serangga, melalui Tubulus Malpighi.
- Pisces, melalui mesonefros.
- Reptilia, melalui metanefros.
- Aves, melalui metanefros.

Terdapat beberapa kelainan dan penyakit yang terjadi pada sistem ekskresi manusia, antara lain sistitis, hematuria, glomerulonefritis, batu ginjal, gagal ginjal, dermatitis, prostatis, impetigo, dan penyakit kuning.

Nah, untuk lebih jelasnya, silahkan Anda download file presentasi Sistem Ekskresi Makhluk Hidup dalam format PPT atau PDF di bawah (Peringatan : saat file "Sistem Ekskresi Makhluk Hidup" diedit, dimohon untuk tidak menghapus bagian alamat blog sebagai apresiasi yang Anda berikan kepada saya.) :
Sistem Ekskresi Makhluk Hidup PPT
Sistem Ekskresi Makhluk Hidup PDF

Berikut adalah beberapa tampilan dari file tersebut :



Sekian postingan Presentasi Sistem Ekskresi Makhluk Hidup PPT / PDF yang dapat saya berikan. Semoga bermanfaat dan terima kasih atas kunjungannya.

Keterangan : karena saya menggunakan link 4shared.com, Anda dapat mengunduhnya dengan akun 4shared atau lebih mudah dengan akun jejaring sosial (Facebook, Twitter, dll) yang disediakan oleh 4shared.com.

Comments

Popular posts from this blog

Presentasi Narrative Text dan latihan soal (PPT version)

Puisi : Mampukah